
MTQ XI Kabupaten Natuna yang selenggarakan di Kecamatan Bunguran Timur tanggal 21-26 April 2024. Acara di buka secara resmi oleh Wakil Gubernur Kepulauan Riau MARLIN AGUSTINA selaku ketua LPTQ Propinsi Kepulauan Riau, yang semula akan di buka oleh Bupati Natuna.
Dengan di awali pawai peserta kafilah dari kecamatan Pulau Seluan sebagai kecamatan termuda dan ditutup rombongan kafilah kecamatan Bunguran Timur selaku tuan rumah.
Dalam Sambutannya Bupati Natuna WAN SISWANDI berharap:
” Dengan MTQ XI tingkat Kabupaten Natuna tahun 2024,kita jadikan nilai Al – Quran sebagai amalan dalam kehidupan sehari – hari ”
Dinas Perhubungan kabupaten Natuna selalu Dinas teknis turut serta dalam pengawasan, Pengamanan dan pengaturan lalulintas, parkir di area masjid agung Natuna .